Pages

9 Apr 2011

Grab, mencuri Konten Situs Lain


Grab, bisa di katakan mencuri konten-konten tertentu yang berasal dari web lain. saya tidak terlau banyak tahu tentang grab tapi saya di sini akan menjelaskan sedikit secara mudah apa yang di sebut grabber itu.

Langsung saja kita lihat contohnya pada gambar di bawah ini,

Ini adalah konten asli dari fank.mobi



Dan ini hasil grab/mencuri dari situs fank.ru


anda bisa mengaksesnya dengan menulis alamat lombokcafe.co.cc

Jika anda perhatikan dengan seksama, tampilan kedua situs tersebut berbeda, akan tetapi konten atau menu yang terpampang jelas di tengah situs terlihat sama persis.

Bisa di katakan konten dari lombokcafe tersebut telah mencuri konten situs tanpa seizin yang empunya situs fank. Sebenarnya, walaupun di sebut mencuri dan grab ini dapat merugikan situs yang di grab salah satunya memperlambat server mereka, tapi masih banyak saja para wapper yang mungkin ingin memakai jalan pintas tanpa capek mengupload file satu persatu untuk membuat sebuah wap/web basis download, saya pun termasuk wapper yang memanfaatkan grab tersebut.

Bukan hanya grabber fank.mobi saja, masih banyak lagi script lainnya, seperti detik, 4shared, youtube, dan masih banyak lagi. Anda bisa mencarinya sendiri di situs-situs lain karena script tersebut sudah tersebar bebas.

Mungkin anda salah satu yang memakai script grabber untuk situs anda ? atau mungkin anda baru tahu setelah membaca artikel ini dan ingin segera mencobanya ? Silahkan tinggalkan komentar anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar